Archive for the ‘laskar beasiswa’ tag
Tips menghadapi interview Fulbright
foward dari milis beasiswa, sebuah tips yang bagus jika memburu scholarships. terima kasih kepada rekan frank yang telah menginformasikan ini.
———————————————-
Rekan-rekan,
saya harap beberapa tips ini bisa bermanfaat bagi mereka yang akan bersiap2 untuk interview Fulbright, maupun mencoba melamar beasiswa Fulbright untuk periode berikut. Oh ya, beasiswanya ‘Fulbright’ dengan 1 l, bukan ‘Fullbright’. Ini saya ambil dari korespondensi dengan seorang rekan laskar beasiswa:
Read the rest of this entry »